Tentang Kami
SOL J - IVORY
Sol J - Ivory adalah Acara terbesar yang diselenggarakan oleh LPM Solidaritas UIN Sunan Ampel Surabaya
SOL J - IVORY
(Solidaritas Journalist Intelligent Event, Forum and Seminary)
Acara ini bertemakan
Jurnalisme Data : Peran PERS Pada Pemilu.
acara ini diadakan dalam rangka meningkatkan pemahaman terkait kebenaran dan urgensi data jurnalisme, peran pers lebih dalam terhadap isu pemilu. Mengingat Indonesia pada tahun 2024 merupakan tahun politik, di mana Indonesia mengadakan pemilihan presiden dan wakil presiden dan tentuknya akan banyak berita hoax yang dibuat dan disebarkan oleh pihak yang tidak bertanggung jawab.
Acara
Ada 3 acara besar yang tergabung pada rangkaian acara Sol J- Ivory 2023.
1. LOMBA ( Fotografi & Infografis)
2. Pameran Karya LPM
(Dihadiri oleh LPM Se-UINSA RAYA)
3. Seminar ( Mengusung Materi “Jurnalisme dalam Pemilu: Jurnalisme data sebagai antisipasi hoax pada pemilu 2024")
Tempat
Acara ini akan dilaksanakan di
Gedung SAC UIN Sunan Ampel, Jl. Ahmad Yani No.114, Jemur Wonosari, Surabaya, 60231